Penyebab Kecelakaan di Palangka Raya, Mobil Patroli Polisi Tiba-Tiba Selip Hantam Truk
PALANGKA RAYA, iNews.id – Kecelakaan terjadi di Jalan Tjilik Riwut Kilometer 6 Palangka Raya, Kalimantan Tengah, Jumat (3/11/2023). Mobil truk pengangkut buah sawit yang tengah parkir di tepi jalan, tiba-tiba dihantam mobil dinas patroli polisi. Hantaman keras menyebabkan, sopir truk yang tengah beristirahat di dalam mobil terluka. Selain itu polisi [...]